Apakah Anda memiliki hobi bermain online? Main game yang bertemakan petualangan? Jika iya, lebih baik memilih permainan yang seru ini, selain menghibur Anda saat jenuh juga dapat mengisi waktu Anda yang hanya menggunakan PC untuk mengerjakan tugas. Berikut akan dibahas singkat mengenai Permainan Api Dan Air yang direkomendasikan untuk Anda.
Permainan ini baru populer sekarang-sekarang ini, selain gratis, permainannya juga mudah. Api dan air seperti yang kita ketahui tidak bisa menyatu dan menjadi teman baik, tetapi dalam permainan ini bisa dimainkan dimana mereka saling bekerja sama selama perjalanan dan untuk melawan musuh. Dalam game ini menyenangkan, diibaratkan api adalah anak laki-laki dan air adalah seorang gadis. Untuk aturan pada permainan ini gunakan panah pada keyboard PC Anda sebagai pengendali api, dan gunakan tombol «WASD» sebagai pengontrol karakter air. Karakter api ditandai dengan warna merah dan biru untuk air.
Permainan ini bisa dimainkan sendiri juga bisa bersama-sama. Tingkat kemenangan ditentukan jika kedua karakter berada di pintu keluar pada waktu yang sama. Adapun rintangan dalam permainan ini dimana air harus dihindarkan dengan api dan bagi api harus melompat melalui kolam air. Lalu, dalam permainan ini Anda juga dibutuhkan untuk mengumpulkan harta. Selanjutnya, dalam permainan ini juga dibutuhkan logika untuk berpikir dalam memecahkan masalah. Misalnya, dengan menekan tombol untuk membuka pintu dan berpikir dengan gerakan mereka sehingga air membantu api dan api membantu air. Hanya upaya bersama yang dapat berhasil dalam permainan yang seru ini. Pada tingkat level selanjutnya, untuk sampai ke pintu keluar harus mendorong lempengan batu khusus.
Gimana, mudah bukan? Kini permainan ini banyak digemari oleh kalangan remaja loh. Game ini juga sudah banyak versi dan tantangan-tantangan lain. Undang teman-teman Anda untuk bermain ke komputer Anda dan rasakan keseruan permainan ini. Bagi Anda yang mungkin penasaran, atau ingin tahu rasanya bermain langsung permainan tersebut, maka Anda bisa langsung mengunduhnya di situs Pedro4d. Sekian artikel diatas, penjelasan tersebut dapat menjadi salah satu referensi untuk Anda yang sedang mencari. Semoga bermanfaat.